PENGUATAN STAKEHOLDERS PENDIDIKAN UNTUK MENCEGAH TINDAK KEKERASAN ANAK DI SEKOLAH

Wahyu Pramono, Dwiyanti Hanandini, Elfitra Elfitra, Nini Annggraini

Abstract


Gejala  sosial tindak kekerasan  terhadap anak nampak kecil dipermukaan tetapi dalam kenyataanya lebih besar dari apa yang terlihat dipermukaan. Sekolah menjadi salah satu tempat terjadinya tindak kekerasan terhadap anak. Penanggulangan tindak kekerasan terhadap anak selama ini lebih banyak dilakukan polisi, sedangkan pemangku kepentingan internal kurang dilibatkan. Makalah ini mengkaji bagaimana memberdayakan stakeholders pendidikan internal untuk mencegah dan menanggulangi tindak kekerasan di sekolah. Pendekatan kualitatif digunakan untuk memahami masalah yang diteliti, data diambil dengan menggunakan wawancara mendalam dan obeservasi. Penelitian dilakukan di SMAN 3 Bukitinggi. Tindak kekerasan fisik dan psikis merupakan bentuk tindak kekerasan yang ditemukan dilokasi penelitian, penamparan oleh guru terhadap murid, perkelahian antarpelajar,  bullying merupakan bentuk tindak kekerasan yang dilakukan oleh guru dan siswa.  Stakeholders pendidikan masih kurang berdaya dalam mencegah dan menanggulangi tindak kekerasan di sekolah. Pemahaman yang masih rendah terhadap undang-undang perlindungan perempuan dan anak, peraturan mentri tentang perlindungan  terhadap anak di satuan pendidikan, hak asasi manusia, hak anak, keterbatasan anggaran, keterbatasan wewenang merupakan penyebab pemangku kepentingan pendidikan kurang berdaya melakukan pencegahan dan penanggulangan tindak kekerasan disekolah. Pemberdayaan dilakukan dengan cara memberi pengetahuan, meningkatkan ketrampilan, memotivasi, mendorong, memberi wewenang kepada pemangku kepentingan internal.


Keywords


Tindak kekerasan, Anak, Stakeholders, Sekolah,Pemberdayaan

Full Text:

PDF

References


Djamal. 2016. Fenomena Kekerasan di Sekolah, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.

Ife, J.W. 1995. Community Development: Creating Community Alternatives-vision, Analysiis and Practice. Melbourne : Longman.

Adi, Rianto. Dkk ,2006. “Studi tentang Kekerasan terhadap Anak di Jawa Tengah, Sulawesi Selatan, dan Sumatera Utara†(www.atmajaya, ac.id, diakses tgal 3-2-2009)

Afrizal. 2014. Metode Penelitian Kualitatif, Sebuah Upaya Mendukung Penggunaan Penelitian Kualitatif Dalam Berbagai Disiplin Ilmu, PT Raj Grafindo Persada, Jakarta.

Hanandini, Dwiyanti, et.al., 2004, “Tindak Kekerasan dan Pelecehan Seksual terhadap Anak Jalananâ€, Laporan Penelitian, Dana HEDS.

Hanandini, Dwiyanti, et.al., 2005, Perlindungan Anak Jalanan dari Tindak Kekerasan dan Pelecehan Seksual, Laporan Penelitian, Dana HEDS.

Henslin, James

Khairul, 2009, “Kekerasan Terhadap Anak Di Dunia Pendidikanâ€, http://www.diknas-padang.org (diakses tgl 3-2-2009)

Mashar, Riana. ,2008, “780.000 Kekerasan Terhadap Anak Terjadi di Sekolah†http://www.suaramerdeka.com.

Meisa, Muhammmad, 2015, “Catatan Kasus Kekerasan Terhadap Anak Sepanjang 2015â€, majalahkartini.co.id, diakses tanggal 6-5-2015.

Mufianti, Desi, 2008, “Sepanjang 2008, 353 Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak “ (www.antara-sumbar.com, diakses tgl 3-2-2009)

Mubarak, Z. 2010. Evaluasi Pemberdayaan Masyarakat Ditinjau Dari Proses Pengembangan Kapasitas Pada Program PNPM Mandiri Perkotaan Di Desa Sastrodirjan Kabupaten Pekalongan. Tesis. Program Studi Magister Teknik Pemberdayaan Wilayah Dan Kota. Undip. Semarang.

Muchtiar, 2008, “Penghentian Kekerasan Terhadap Anak di Sekolahâ€, (www.riauinfo.com, diakses tgl 3-2-2009)

Nurhilaliati, 2005, “Kekerasan Terhadap Anak Dalam Sistem Pendidikan Pesantren (Studi Di Pondok Pesantren Nurul Hakim Kediri)â€, Jurnal Penelitian Keislaman, Vol. 1, No. 2, Juni 2005:

Payne, Malcolm.1997. Modern Social Work Theory, Edisi Kedua, London, McMillan Press, Ltd.

Slamet, M. 2003. Pemberdayaan Masyarakat. dalam Membetuk Pola Perilaku Manusia Pembangunan. Disunting oleh Ida Yustina dan Adjat Sudradjat. Bogor: IPB Press.

Suparlan, 2008, “Penguatan kapasitas stakeholder Sebagai upaya pembangunan pendidikan berorientasi Pasar kerjaâ€, dalam www.suparlan.com;

Soetomo,1995, Masalah Sosial dan Pembangunan, Pustaka Jaya. Yogyakarta.

Soetomo, 2008, Masalah Sosial dan Upaya Pemecahanya, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.

Sugiyono, 2005, Memahami Penelitian Kualitatif, CV. Alfabeta, Bandung.

Suroso, Ahmad, 2008,â€Stop Kekerasan terhadap Anakâ€, (www.tribunbatam.co.id, diakses 3-2-2009)

Suyanto dan Sanituti, 2002, Krisis dan Child Abuse, Airlangga University Press, Surabaya.

Yulfiano, Rossa dan Kusnanto Harri, 2007, “Keterlibatan Stakeholder pada Status Kesehatan Lingkungan Sekolah Di Sungai Pagu, Working Paper Series No. 14, Juli 2007, KMKP, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.