PERBEDAAN TENTANG DERAJAR KESABARAN DALAM BERBISNIS PADA PARA PENGUSAHA KOMUNITAS TDA (TANGAN DI ATAS)KOTA BANDUNG (STUDI KOMPARATIF ANTARA SUKU SUNDA, JAWA DAN MINANGKABAU)

Umar Yusuf, Resthi Dwi Fauzia, Rossy Rosada

Abstract


Penelitian ini adalah berupa penelitian komparatif, yaitu penelitian yang bersifat membandingkan dari ketiga etnis tersebut.Adapun untuk memperoleh data empiris dari ketiga etnis, digunakan angket yang dibuat oleh penulis sendiri yang diturunkan dari konsep kesabaran (Umar Yusuf, 2010).
Hasil penelitian menunjukkan bahwa derajat kesabaran etnis minangkabau lebih tinggi dari kedua etnis sunda dan jawa (di mana 82 % etnis minangkabau menunjukkan derajat kesabaran tinggi dalam berbisnis, dan l6% menunjukkan derajat kesabaran. Sedangkan untuk etnis sunda dan jawa menunjukkan derajat kesabaran tinggi 68 % dan 32 % derajat kesabaran sedang. Meskipun perbedaan antara etnis jawa dan etnis minangkabau tidak menunjukkan perbedaan yang signifikan, sedangkan untuk etnis sunda dan etnis minangkabau terdapat perbedaan yang signifikan.


Keywords


kesabaran, teguh, tabah, dan tekun

Full Text:

PDF

References


Anonim.2007.Minangkabau-Indonesia.http://id.wikipedia.org/wiki/Minangkabau-Indonesia/ diakses 24 November 2008.

_______. 2008. About Minangkabau: Adat Budaya Minangkabau ndak lakang Dek Pareh, Ndak Lapuak Dek Hujan. http//palantaminangwordpress.com/about/, diakses 24 November 2008

_______. 2008. Kewirausahaan dari Persfektif Psikolog http://terminalinfo. blogspot.com/ diakses 18 November 2008

Djamaludin, E. Mengapa Urang Minang Senang Berdagang. http://cimbuak.net.content/ view/1190 28 Maret 2008

Halimi, Agus. 2010. Sabar dalam pendidikan menurut Al-Qur’an. Diktat Panduan Kuliah Kapita Selekta Perilaku Islami Fakultas Psikologi UNISBA.

Koentjoroningrat. 1978. Kebudayaan Jawa. Jakarta:PN Balai Pustaka

Kamus Besar Bahasa Indonesia (1991). Balai Pustaka Jakarta.

Noor, Hasanuddin M.Sc (2009). Psikometri (aplikasi dalam penyusunan instrument pengukuran perilaku

Padmawinata, Cece (2012). Pandangan Hidup Orang Sunda, Seminar Tentang Perilaku dan Budaya Sunda. Fakultas Psikologi Unisba.

Qoyyim, Ibnu al-Jauziyah (2009): Nikmatnya sabar: Senayan Publishing Cerdas dan Berkualitas. Jakarta.

Rosidi Ayip. 2003. “Pandangan Hidup Orang Sunda Seperti Nampak dalam Peribahasaâ€. Makalah dalam Workshop Strategi Penelitian Islam-Sunda Lembaga Penelitian IAIN Sunan Gunung Djati Bandung, Garut, 20-22 Juli 2003

Santoso, B. Potret Wirausahawan. http.//www. Pengusaha-Indonesia.com/showthread. Diakses 24 November 2008

Sukardi.2003.Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta : Bumi Aksara.

Sumardi Suryabrata.2008.Metodologi Penelitian. Jakarta : Raja Grafindo Persada.

Soewardi Herman, 2001. “Etos Kerja Orang Sundaâ€. Makalah pada Konferensi Internasional Budaya Sunda I, Bandung, 22-25 Agustus.

Yusuf, Umar. 2010. Makalah Sabar. Diktat Panduan Kuliah Kapita Selekta Perilaku Islami Fakultas Psikologi UNISBA.