MODAL SOSIAL ATAS KEBERADAAN BANK OSER SERTA IMPLIKASINYA TERHADAP SUSTAINABILITY ACCOUNTING

Moh Iskak Elly, Judi Suharsono, Risqina Nur Febriawati

Abstract


Penelitian ini berusaha mengungkap keberadaan Bank Oser dalam modal sosial serta implikasinya terhadap sustainability accountingbagi pedagang di Pasar Bantaran Kabupaten Probolinggo. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan fenomenologi.Hasil penelitian ini adalah pertama, Modal sosial berperan membuat pedagang memilih Bank Oser daripada lembaga keuangan formal. Dilihat dari jaringan, hubungan personal membuat pedagang merasa nyaman meminjam di Bank Oser. Kedua,Implikasi pinjamanBank Oser terhadap keberlanjutan akuntansi pedagang dapat menguntungkan dan merugikan. Hal tersebut tergantung dari faktor internal dan eksternal.

Keywords


Bank Oser, Modal Sosial, Sustainability Accounting, Spiritualitas

Full Text:

PDF

References


Bungin, Burhan. 2007. Penelitian Kualitatif: Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik dan Ilmu Sosial Lainnya. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Greydi, Norma Sari. 2013. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penyaluran Kredit Bank Umum. Manado: Universitas Sam Ratulangi. Jurnal EMBA Vol 1 No.3

Hamka, Aldrin Ali, Diharti, Tyas.2013. Eksistensi Bank Thithil dalam Kegiatan Pasar Tradisional (Studi Kasus di Pasar Batu). Malang: Fakultas Ekonomi Universitas Brawijaya. Jurnal of Indonesian Aplied Economics Vol 4 No.1

Handoyo, Eko.2013. Konstribusi Modal Sosial Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Pedagang Kaki Lima Pascarelokasi.Semarang: Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negri Semarang.Jurnal Komunitas Vol 5 No.2 ISSN 2086-5464

John W, Creswell. 2014. PenelitianKualitatif dan Disain Riset Memilih lima diantaran Pendekatan. Yogyakarta : Pustaka Pelajar

Kasmir.2012. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. Jakarta: PT.Raja Grafindo Persada

Kimbal, Rahel W. 2015. Modal Sosial dan Ekonomi Industri Kecil, Sebuah Studi Kualitatif. Yogyakarta: CV Budi Utama

Maharani, Setia Nur.2014.Sustainabiliy Reporting Sebagai Media Perusahaan dalam Melaporkan Kebijakan Bisnis Berkelanjutan. Malang : Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang. Moderenisasi Vol 10 No. 1

Moleong, Lexy J. 2007. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung:Remaja Rosdakarya.

Sugiyono.2010. Metode Penelitian Bisnis (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D). Bandung: CV. Alfabeta.

Suharsono, Judi dan Sulis Candra. 2014. Murabaha in Sharia Added Value, an Effort to Increase Probolinggo Shallot Farmers’ Economic Scale and Spirituality (Prosiding Konferensi Nasional XVII dan Kongres XVI Tahun 2014).