MENENTUKAN MODEL DAN PARAMETER YANG TEPAT PADA SIMULASI KOMPUTASI DINAMIKA FLUIDA PADA GELAGAR JEMBATAN DUA DIMENSI

Subagyo Subagyo, Matza Gusto Andika, Yudiawan Fajar Kusuma

Abstract


Analisis aliran disekitar benda uji dapat dilakukan dengan metode eksperiment maupun metode komputasional. Penelitian pada makalah ini dengan membandingkan hasil eksperiment dengan hasil simulasi yang dilakukan pada suatu obyek Jembatan untuk mengkaji parameter-parameter yang sesuai pada metoda simulasi jembatan. Metode eksperimen menggunakan terowongan angin untuk mendapatkan koefisien-koefisien gaya gaya aerodinamika yang dihasilkan. Sedangkan analisis simulasi komputasi dinamika fluida jembatan dengan menggunakan software FLUENT. Masukan yang digunakan dalam simulasi sama dengan eksperiment sehingga diharapkan menghasilkan koefisien gaya gaya yang tidak jauh berbeda. Masukan yang diberikan yaitu kecepatan angin 30 m/s dengan sudut serang angin -10, -8, -6, -4, -2, 0, 2, 4, 6, 8 dan 10. Hasil simulasi menunjukkan parameter yang mempengaruhi hasil simulasi adalah model viscous, Pressure, Momentum, Turbulent Intensity, Turbulent Viscous Ratio, Turbulent Kinetic Energy, Specification Density Ratio dan Turbulent Viscousity.

Keywords


jembatan, aerodinamika, turbulensi, parameter

Full Text:

PDF

References


B. Bienkiewicz (1987), “Wind-tunnel study of geometry modification on aerodynamics of a cable stayed bridge deck,†J. Wind Eng. Ind. Aerodyn., 26, pp. 325-339.

F. Nieto, I. Kusano, S. Hernandes and J. A. Jurado (2010), “CFD analysis of the vortex-shedding response of a twin-box deck cable-stayed bridge,†The Fifth Intl. Symp. Comp. Wind Eng. (CWE2010), Chapel Hill, North Carolina, May 23-27.

Fluent Inc, FLUENT (2006), “User's Guide,†Centerra Resource Park10 Cavendish Court, Lebanon.

L. Bruno and S. Khris(2003), “The Validity of 2D Numerical Simulations of Vortical StructuresAround a Bridge deck,†Mathematical and Computer Modelling, Vol. 37, PP. 795-828.

L. Bruno, S. Khris and M. Marcillat (2001), “Numerical simulation of the effect of section details and partial streamlining on the aerodynamics of a long-span bridge deck,†Wind and Structures, 4, PP. 315-332.




License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0